Sekolah Strada fokus pada pengembangan manusia seutuhnya dalam pembangunan dunia, dijiwai semangat religius dan solidaritas dalam kesatuan pengutusan umat Allah
Tahun Pengabdian
Provinsi
Unit Sekolah
Siswa Binaan
Berita Sekolah
Aktivitas-aktivitas yang telah dilakukan
PENERIMAAN MURID BARU ONLINE TK STRADA KAMPUNG SAWAH
TK Strada Kampung Sawah merupakan lembaga pendidikan di bawah naungan Perkumpulan Strada. Terletak di Jl. Raya Kampung Sawah RT.006/004 No.1, Jatimelati, Pondok Melati, Bekasi 17415. Lokasi sangat strategis karena berada di tepi jalan dan berdekatan dengan Gereja St....
read moreKEGIATAN PJJ TK STRADA KAMPUNG SAWAH
Adanya penerbitan surat edaran terkait Pencegahan dan Penanganan Covid-19 dari Perkumpulan Strada dan Kemendikbud membuat kita berusaha melakukan berbagai upaya untuk menerapkan pembatasan sosial demi mencegah meluasnya penyebaran. Salah satu penerapan yang dapat...
read moreSenangnya Menanam
SENANGNYA MENANAM Pada hari Senin, 24 Februari 2020, anak-anak TK Strada Kampung sawah melakukan kegiatan Menanam TOGA ( Tanaman Obat Keluarga ). Sesuai dengan tema “ Tanaman Obat “, kegiatan ini bertujuan mengenalkan lebih dekat macam-macam dan kegunaan tanaman obat...
read moreAgenda Sekolah
Rencana kegiatan yang akan diadakan
AGENDA KEGIATAN BULAN MARET
AGENDA BULAN MARET 2020 TK STRADA KAMPUNG SAWAH TANGGAL PELAKSANAAN NAMA KEGIATAN TEMPAT PESERTA TUJUAN KEGIATAN Rabu, 04 Maret 2020 Lomba Bola Keranjang Komplek Strada Bhakti Wiyata Siswa TK B yang terpilih Melatih anak untuk memiliki rasa percaya diri, keberanian,...
AGENDA FEBRUARI 2020 TK STRADA KAMPUNG SAWAH
AGENDA TK STRADA KAMPUNG SAWAH FEBRUARI 2020 HARI, TANGGAL NAMA KEGIATAN TEMPAT PESERTA TUJUAN Sabtu, 15 Februari 2020 Lomba Drumband & Menari Sanggar Seruni TMII Anak-anak TK yang terpilih Melatih anak untuk memiliki rasa percaya diri, keberanian, dan mampu...
AGENDA BULAN NOVEMBER 2019
AGENDA BULAN NOVEMBER 2019 NAMA KEGIATAN TANGGAL, TEMPAT, PESERTA, NARASUMBER TUJUAN DAN KETERANGAN LAIN Lomba Porseni Kecamatan Pondok Melati Dilaksanakan pada Tanggal 16 November 2019 di TMII Museum Listrik dan Energi Baru, diikuti oleh 84 anak yang terdiri...
Cek Sosial Media Kami
Agar dapat mengetahui informasi terbaru seputar kegiatan yang dilakukan dalam mencerdaskan bangsa dan mendidik siswa-siswi masa depan negeri ini