Menanam Biji Bunga Matahari Sebagai Aksi Hari Pohon Sedunia

Menanam Biji Bunga Matahari Sebagai Aksi Hari Pohon Sedunia

Pohon sangat penting bagi kehidupan makhluk hidup. Keberadaan pohon untuk mengurangi pemanasan global, mencegah banjir, tanah longsor, untuk tempat tinggal burung dan hewan-hewan lainnya. Pohon juga sebagai produksi oksigen untuk manusia bertahan hidup, membantu...